Friday, August 31, 2007

Arogansi negeri serumpun

Arogan sekali melihat konstilasi konplik yang memang cukup lama sejak pemerintahan orde lama yang terkenal dengan tuntutan trikora-nya. Baru mereda saat pemerintah Soeharto dengan berdirinya ASEAN tahun 1967. Pasca orde baru banyak kejadian yang menyebabkan pecahnya hubungan seperti kasus tidak manusiawi terhadap para pekerja kita, kasus perebutan sipadan dan ligitan yang akhirnya dimana dalam lobi internasional kita kalah, terus merongrong beberapa kepulauan kita termasuk kasus Pulau Ambalat dan akumulasi terakhir pemukulan tanpa selidik terhadap ketua perwasitan indonesia dalam kejuaraan karate, Donald luther kalasut yang berbuntut tensi darah para politisi kita semakin naik.
Intinya adalah soal ketegasan pemerintah kita memang terlihat sangat lemah, lobi deplu juga terlihat kurang menggit sehingga di forum internasional kita kalah. padahal kasus penganiyaan ini berlangusng lama dan tidak masuk kategori HAM coba kalau kasusnya di Indonesia sangat lain. Negeri besar tapi keropos seperti maung ompong jadi wajar negeri begel seperti malaysia dan singapura saja tidak memandang sebelah mata. termasuk kekompakan antara politisi dan pemerintah juga selalu berbeda pendapat sehingga tidak pernah permaslaahan internasional bisa diselesaikan bersama.

1 comment:

  1. beuh ... polotik euy ah

    kumaha mun dibalik nyak ...

    rek kumaha tah bangsa indonesia :D

    ReplyDelete

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...